Trans
Tampilan
Kesurupan adalah sebuah fenomena di mana seseorang berada di luar kendali dari pikirannya sendiri. Beberapa kalangan mengganggap kesurupan disebabkan oleh kekuatan gaib yang merasuk ke dalam jiwa seseorang.
Di Indonesia kejadian ini sangat sering terjadi, bahkan kesurupan massal yang melibatkan puluhan orang dengan kebanyakan korban adalah wanita.
Pada 2006 terjadi beberapa kasus di:
- 1 dan 2 Maret: SMU Pangudi Luhur, 1 Maret:20 siswa, 2 Maret: 50 siswa
- SMU Negeri 6, Bandar Lampung
- Sekolah kejuruan PGRI, Banjarmasin