Lompat ke isi

Ciara Bravo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Ciara Bravo
LahirCiara Quinn Bravo
18 Maret 1997 (umur 27)
Alexandria, Kentucky, A.S.
PekerjaanAktris
Tahun aktif2006–sekarang
IMDB: nm2731980 Allocine: 493916 Rottentomatoes: celebrity/ciara_bravo Allmovie: p675774 TV.com: people/ciara-bravo
Facebook: CiaraBravo1357 X: ciarabravo Instagram: ciarabravo Modifica els identificadors a Wikidata

Ciara Quinn Bravo (lahir 18 Maret 1997) adalah aktris dan pengisi suara asal Amerika Serikat. dia pernah memerankan Katie Knight pada serial televisi Nickelodeon Big Time Rush.[1]

Bravo juga menjadi pengisi suara Giselita di film seri Open Season, Patty di Happiness Is a Warm Blanket, Charlie Brown, dan Sarah di Special Agent Oso.

Filmografi

Film
Tahun Judul Peran Catatan
2009 Angels & Demons Italian Girl Uncredited
2009 The Cafeteria Caroline Film pendek
2009 Washed Up Sarah Film pendek
2010 Open Season 3 Giselita Direct-to-video; Pengisi suara
2011 Cinnamon Heather Peran utama
2012 Big Time Movie Katie Knight Film televisi; Peran utama
2013 Swindle Melissa Bing TV film; Peran utama
2013 Jinxed Meg Murphy Film televisi; Peran utama
Televisi
Tahun Judul Peran Catatan
2008 Can You Teach My Alligator Manners? Pengisi suara tambahan Episode:
"Good Sport Gator"
"Please and Thank You"
2009 Special Agent Oso Sarah Episode: "View to a Book/Diamonds Are for Kites"
2009–2013 Big Time Rush Katie Knight Peran utama
2011 BrainSurge Dirinya sendiri Kontestan
2011 Happiness Is a Warm Blanket, Charlie Brown Patty TV special; pengisi suara
2011 Ice Age: A Mammoth Christmas Peaches TV special; pengisi suara
2012 The Penguins of Madagascar Hunter Episode: "Operation: Antarctica"
2012 Figure It Out Dirinya sendiri Panelis reguler
2013 Supah Ninjas Kylie Episode: "Cheer Fever"
2013 The Haunted Hathaways Blair Episode: "Haunted Boat"

Referensi

  1. ^ "Big Time Rush: About The Cast". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-09-17. Diakses tanggal 14 Agustus 2010. 

Pranala luar