Kepulauan Tanakeke, Takalar

kecamatan di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan


Kepulauan Tanakeke (Makassar: ᨒᨗᨐᨘᨒᨗᨐᨘᨀ ᨈᨊᨀᨙᨀᨙ, translit. Liuʼ-liukang Tanakeke) adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Takalar, Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Kecamatan Kepulauan Tanakeke dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Takalar Nomor 3 tahun 2019.[1][2] Kecamatan ini merupakan hasil pemekaran dari kecamatan Mappakasunggu.[3]

Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke di Takalar
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke
Peta lokasi Kecamatan Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke di Sulawesi Selatan
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke (Sulawesi Selatan)
Kepulauan Tanakeke di Sulawesi
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke (Sulawesi)
Kepulauan Tanakeke di Indonesia
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke
Kepulauan Tanakeke (Indonesia)
Koordinat: 5°29′56″S 119°17′28″E / 5.498814°S 119.291225°E / -5.498814; 119.291225
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Selatan
KabupatenTakalar
Kode pos
92232
Kode Kemendagri73.05.10 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS7305022 Edit nilai pada Wikidata
Desa/kelurahan6 desa
0 kelurahan
Peta
PetaKoordinat: 5°30′9.84553″S 119°17′3.93655″E / 5.5027348694°S 119.2844268194°E / -5.5027348694; 119.2844268194
Peta pembagian wilayah administrasi Kecamatan Kepulauan Tanakeke sebelum pemekaran Desa Minasa Baji pada tahun 2022

Geografi

sunting

Pembagian administratif

sunting

Kecamatan Kepulauan Tanakeke dibentuk pada tahun 2019 sebagai salah satu kecamatan dalam wilayah administratif Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan. Wilayah Kecamatan Kepulauan Tanakeke berupa kepulauan.[4] Kecamatan Kepulauan Tanakeke terbagi ke dalam 6 desa yaitu:[5]

  1. Desa Balangdatu
  2. Desa Maccini Baji
  3. Desa Mattiro Baji
  4. Desa Minasa Baji
  5. Desa Rewataya
  6. Desa Tompotana

Mata pencaharian

sunting

Penduduk di Kecamatan Kepulauan Tanakeke bekerja sebagai nelayan. Penangkapan ikan dilakukan di wilayah perairan Kecamatan Kepulauan Tanakeke yang dikelilingi oleh ekosistem terumbu karang.[4]

Referensi

sunting