Lompat ke isi

Pracinwan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pracinwan (Dewanagari: प्राचीन्वन्त्; ,IASTPrācīnvant, प्राचीन्वन्त्) adalah seorang tokoh dalam mitologi Hindu, raja dalam trah Candrawangsa (Dinasti Candra), putra Janamejaya dan Kosalya (Ananta). Ia memerintah kerajaan yang diturunkan oleh Puru, putra Yayati. Menurut kitab Adiparwa, ia menaklukkan seluruh kerajaan di wilayah India Timur. Pracinwan menikah dengan Aswanti, dan memiliki putra bernama Sampayani.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]


Didahului oleh:
Janamejaya putra Puru
Raja Dinasti Candra
ke-7
Diteruskan oleh:
Prawira