Lompat ke isi

Rossy Noprihanis

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Rossi Noprihanis
Informasi pribadi
Tanggal lahir 28 November 1990 (umur 34)
Tempat lahir Narmada, Lombok Barat, Indonesia
Tinggi 1,62 m (5 ft 4 in)
Posisi bermain Gelandang serang, Winger
Informasi klub
Klub saat ini Sulut United
Nomor 7
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2011–2012 PS Sumbawa Barat
2013–2014 Madura United 45 (10)
2016-2017 Madura United FC 1 (0)
2017- PSS Sleman 4 (2)
2019 PSIM Yogyakarta (2)
2020– Sulut United 0 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 8 Juni 2016

Rossy Noprihanis (lahir 28 November 1990) adalah pemain sepak bola Indonesia yang bermain untuk Bogor Fc. Ia mencetak hattrick saat melawan Persiba Balikpapan pada 7 Juli 2013.[1][2]

Persepam Madura

[sunting | sunting sumber]

Rossy membuat debutnya saat melawan Persela Lamongan. Pada musim 2013, Rossy membuat 26 penampilan dengan mencetak 7 gol.[2]

Madura United FC

[sunting | sunting sumber]

Rossy melakoni pertandingan pertamanya saat melawan Pusamania Borneo F.C., walaupun hanya bermain 46 menit.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-07-05. Diakses tanggal 2014-01-18. 
  2. ^ a b c Rossy, soccerway

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]