Lompat ke isi

When I Was Older

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
"When I Was Older"
Singel oleh Billie Eilish
dari album Music Inspired by the Film Roma
Dirilis09 Januari 2019 (2019-01-09)
DirekamNovember 2018
GenreElectronic
Durasi4:31
LabelSony Masterworks
Pencipta
ProduserFinneas O'Connell
Kronologi singel Billie Eilish
"Come Out and Play"
(2018)
"When I Was Older"
(2019)
"Bury a Friend"
(2019)

"When I Was Older" adalah lagu oleh penyanyi-penulis lagu asal Amerika Serikat Billie Eilish, dari album soundtrack film Roma (2018). Lagu ini dirilis sebagai single oleh Sony Masterworks pada 9 Januari 2019. Eilish menulis lagu ini dengan produsernya, yang juga saudara laki-lakinya Finneas O'Connell. "When I Was Older" merupakan sebuah lagu elektronik dengan instrumentasi yang dipengaruhi lagu pengantar tidur, memiliki lirik yang sangat terinspirasi oleh plot film tersebut. Lagu ini kemudian dimasukkan sebagai lagu deluxe di album debut Eilish, When We All Fall Asleep, Where Do We Go? (2019).

Lirik Eilish membahas penderitaan, sementara dia menggunakan kesan bernyanyi di bawah air. "When I Was Older" secara umum mendapat ulasan positif dari kritikus musik, salah satunya menyamakan isi liriknya. Lagu ini mencapai nomor 11 di chart Alternative Digital Song Sales Billboard Amerika Serikat. Lagu ini dibawakan secara live saat When We All Fall Asleep Tour 2019 dan Where Do We Go? World Tour 2020 milik Eilish.

Chart (2019) Posisi
Greece (IFPI)[1] 52
Lithuania (AGATA)[2] 67
Netherlands (Single Tip)[3] 18
New Zealand Hot Singles (RMNZ)[4] 7
Sweden Heatseeker (Sverigetopplistan)[5] 3
US Alternative Digital Song Sales (Billboard)[6] 11

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Official IFPI Charts – Digital Singles Chart (International) – Week: 2/2019". IFPI Greece. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 21, 2019. Diakses tanggal May 29, 2022. 
  2. ^ "Savaitės klausomiausi (Top 100)" (dalam bahasa Lituavi). AGATA. January 18, 2019. Diakses tanggal May 29, 2022. 
  3. ^ "Dutch Single Tip" (dalam bahasa Belanda). Dutch Charts. January 26, 2019. Diakses tanggal May 27, 2020. 
  4. ^ "New Zealand Hot Singles Chart". Recorded Music NZ. January 21, 2019. Diakses tanggal May 27, 2020. 
  5. ^ "Veckolista Heatseeker, vecka 3, 2019". Sverigetopplistan. Diakses tanggal May 29, 2022. 
  6. ^ "Billie Eilish Chart History (Alternative Digital Song Sales)". Billboard. Diakses tanggal November 22, 2019.